Halaman rumah Yuni Shara baru-baru ini bocor ke publik setelah beliau meliput dan mengunggahnya di kanal youtube pribadinya beberapa waktu lalu. Sebagai seorang bertalenta yang dianugerahi dengan suara merdu, Kariernya cukup bersinar dan masih bertahan hingga saat ini walau badai gosip sering menerpa silih berganti.
Tag: estetika
Membuat Halaman Rumah Nyaman Pada Lahan Terbatas
Membuat halaman rumah nyaman dapat kita lakukan meskipun lahan yang dimiliki sangatlah sempit dan sebenarnya itu tidak menjadi sebuah masalah besar. Jangan pernah membatasi diri sendiri karena sejatinya manusia diberikan Yang Maha Kuasa kemampuan untuk berkreasi menggunakan daya cipta, imajinasi, serta kreatifitas secara luar biasa bervariasi.